Buntut Pencopotan Meteran,Pelanggan; Manajemen PERUMDA Ende Bobrok -

 

Buntut Pencopotan Meteran,Pelanggan; Manajemen PERUMDA Ende Bobrok

Avatar photo

- Editor

Kamis, 19 September 2024 - 04:54 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ENDE,ntt-investigasi.com- Prosedural pencabutan meteran air pelanggan oleh Perusahaan Air Minum Daerah( PERUMDA) Tirta Kelimutu, Kabupaten Ende, NTT dinilai bobrok dan tak beretika.

Hal ini disampaikan salah seorang pelanggan di Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur, kepada ntt-investigasi. com, Kamis (19/09/02024).

Baca Juga:  Gelar Deklarasi; APROKES Ende Komit Dukung Pemda dan Perkuat Profesi

Kata pelanggan yang tidak mau dipuplish identitasnya, semua itu bermula saat petugas mendatangi rumahnya untuk mencabut meteran air tanpa berkordinasi dengannya.

Saat petugas datang, dirinya sedang tidak berada di rumah, namun kemudian dihubungi oleh tetangga atas informasi itu.

Baca Juga:  Jadi Yatim Piatu Karena Bencana Longsor, Jeri; Saya Tidak Tahu Harus Buat Apa

“Saya disampaikan oleh tetangga rumah bahwa ada petugas dari PDAM yang datang cabut meteran Air. Lalu kami sempat berkomunikasi dengan salah satu petugas lewat telepon (HP) milik tetangga, dan petugas tersebut mengatakan mereka menunggu untuk kepulangan saya” Tuturnya.

Follow WhatsApp Channel ntt-investigasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Terkait Proyek SDK Wolokota, Polres Ende Lakukan Penyelidikan
Koalisi Lawan Ketidakadilan dan Korupsi Indonesia Sebut Proyek SDK Wolokota Murni Tindak Pidana Korupsi
Pencairan Dana Proyek Sekolah di Ende Sudah Dilakukan Tapi Fisik Nol Persen Hingga Akhir Tahun; Siapa yang Salah?
Bupati Badeoda; Ende Sedang Tidak Sehat Karena Hutang
Ajak Diskusi Dengan Bupati; DPRD Ende Malah Ricuh
Gelar Deklarasi; APROKES Ende Komit Dukung Pemda dan Perkuat Profesi
Polres Ende Gelar Buka Puasa Bersama Media dan Pembagian Takjil
Jelang Pidato Perdana, Kontraktor Gelar Aksi; Badeoda Pastikan Pemda Akan Bayar
Berita ini 58 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 10:01 WITA

Terkait Proyek SDK Wolokota, Polres Ende Lakukan Penyelidikan

Kamis, 3 April 2025 - 20:06 WITA

Koalisi Lawan Ketidakadilan dan Korupsi Indonesia Sebut Proyek SDK Wolokota Murni Tindak Pidana Korupsi

Jumat, 28 Maret 2025 - 10:59 WITA

Pencairan Dana Proyek Sekolah di Ende Sudah Dilakukan Tapi Fisik Nol Persen Hingga Akhir Tahun; Siapa yang Salah?

Senin, 24 Maret 2025 - 12:45 WITA

Ajak Diskusi Dengan Bupati; DPRD Ende Malah Ricuh

Rabu, 19 Maret 2025 - 12:41 WITA

Gelar Deklarasi; APROKES Ende Komit Dukung Pemda dan Perkuat Profesi

Berita Terbaru