Kuasa Hukum Tersangka Pengadaan Mobil Ambulance Pertanyakan Sikap Kejaksaan Negeri Ende -

 

Kuasa Hukum Tersangka Pengadaan Mobil Ambulance Pertanyakan Sikap Kejaksaan Negeri Ende

Avatar photo

- Editor

Rabu, 5 Juni 2024 - 04:18 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ENDE,ntt-investigasi.com- Menyikapi proses peradilan terhadap tersangka kasus pengadaan mobil ambulans pada dinas kesehatan Ende NTT, Cosmas Jo Oko, kuasa hukum dari salah seorang tersangka atas nama Des Prado Otri mengaku sedih.

Hal itu bukan tanpa alasan. Kata Cosmas, melalui pesan whatsapp (Rabu,5/6/2024), kliennya sudah mendapat putusan pengadilan sementara tersangka lain masih berkeliaran bebas.

Baca Juga:  Polres Ende Siap Tindak Lanjut Proyek SDK Wolokota, Masyarakat Beri Apresiasi

“Sebagai Kuasa Hukum DPO saya sangat bersedih melihat Penegakan Hukum yang tebang pilih. Klien saya DPO sudah mendapatkan putusan pengadilan namun ada tesangka lain yang masih bebas berkeliaran padahal sebelumnya sudah menjadi tersagka dan ditahan di Polres Ende” Tulisnya.

Cosmas juga menduga terjadi tebang pilih dalam proses penanganan perkaranya, sebagaimana yang diketahui setelah pihaknya berkordinasi dengan Polres Ende.

Baca Juga:  Pencairan Dana Proyek Sekolah di Ende Sudah Dilakukan Tapi Fisik Nol Persen Hingga Akhir Tahun; Siapa yang Salah?

“Informasi yang kami dapat sangat aneh dan bahkan Polres Ende sudah banyak melengkapi petunjuk – petunjuk yang diminta. Namun, dalam petunjuk tersebut terkesan adanya upaya untuk melindungi tersangka lain, sehingga sulit untuk di P21 kan,” Tambahnya

Follow WhatsApp Channel ntt-investigasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Terkait Proyek SDK Wolokota, Polres Ende Lakukan Penyelidikan
Polres Ende Siap Tindak Lanjut Proyek SDK Wolokota, Masyarakat Beri Apresiasi
Diduga Dokumen PHO Proyek SDK Wolokota Dipalsukan Rekanan dan Dinas PK Ende
Koalisi Lawan Ketidakadilan dan Korupsi Indonesia Sebut Proyek SDK Wolokota Murni Tindak Pidana Korupsi
Pasca Menghilang, Terduga Pelaku Persetubuhan Anak Ditangkap Polisi
Kades Di Ende Diduga Setubuhi Siswa SMP Hingga Hamil
Polda NTT Ringkus Tersangka TPPO
Pengendara Ojek di Bhoanawa Diduga Jadi Korban Penipuan Bermodus Sewa Motor
Berita ini 82 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 10:01 WITA

Terkait Proyek SDK Wolokota, Polres Ende Lakukan Penyelidikan

Jumat, 4 April 2025 - 19:40 WITA

Polres Ende Siap Tindak Lanjut Proyek SDK Wolokota, Masyarakat Beri Apresiasi

Jumat, 4 April 2025 - 13:09 WITA

Diduga Dokumen PHO Proyek SDK Wolokota Dipalsukan Rekanan dan Dinas PK Ende

Kamis, 3 April 2025 - 20:06 WITA

Koalisi Lawan Ketidakadilan dan Korupsi Indonesia Sebut Proyek SDK Wolokota Murni Tindak Pidana Korupsi

Sabtu, 15 Maret 2025 - 08:26 WITA

Pasca Menghilang, Terduga Pelaku Persetubuhan Anak Ditangkap Polisi

Berita Terbaru