Diduga 3 M Lebih Anggaran RSUD Ende Disalahgunakan -

 

Diduga 3 M Lebih Anggaran RSUD Ende Disalahgunakan

Avatar photo

- Editor

Kamis, 25 Juli 2024 - 10:25 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ENDE, ntt-investigasi.com- Kabar mengejutkan datang dari manajemen RSUD Ende NTT saat rapat dengar pendapat (RDP) dengan DPRD Ende. Anggaran senilai 3 Milyar lebih diduga disalahgunakan.

Hal itu disampaikan Dirut RSUD Ende, dr. Ester Puspa Jelita, saat rapat dengar pendapat (RDP) dengan DPRD Ende, di Ruang Gabungan Komisi Kantor DPR Ende, Rabu malam (24/07/2023). Kabar itu, mengejutkan anggota DPRD Ende, hingga usai rapat.

Baca Juga:  Polsek Ndona Bagi Sembako Dari Hasil Kebun dan Imbau Warga Jaga Simkamtibmas

Dirut Ester kemudian menghindari awak media yang hendak mengkonfirmasinua, di luar kantor DPRD Ende. usai RDP Dirinya kemudian memberi jawaban pada Kamis (25/07/2024) kepada sejumlah awak media yang mendatanginya di RSUD Ende.

Penyalahgunaan keuangan itu baru diketahui dia saat melakukan pergantian bendahara penerima umum.

Baca Juga:  Resmi Dilantik, AWK Sampaikan Terimakasih Masyarakat NTT

Kata Ester, pergantian itu lantaran bendahara yang lama sudah menjabat selama lima tahun. dan dilakukan pada bulan Mei 2024.“Setelah saya dilantik, lima bulan kemudian saya melakukan pergantian bendahara karena bendahara sebelumnya sudah menjabat lima tahun,” katanya.

Follow WhatsApp Channel ntt-investigasi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Terkait Proyek SDK Wolokota, Polres Ende Lakukan Penyelidikan
Polres Ende Siap Tindak Lanjut Proyek SDK Wolokota, Masyarakat Beri Apresiasi
Diduga Dokumen PHO Proyek SDK Wolokota Dipalsukan Rekanan dan Dinas PK Ende
Koalisi Lawan Ketidakadilan dan Korupsi Indonesia Sebut Proyek SDK Wolokota Murni Tindak Pidana Korupsi
Pencairan Dana Proyek Sekolah di Ende Sudah Dilakukan Tapi Fisik Nol Persen Hingga Akhir Tahun; Siapa yang Salah?
Bupati Badeoda; Ende Sedang Tidak Sehat Karena Hutang
Pasca Menghilang, Terduga Pelaku Persetubuhan Anak Ditangkap Polisi
Jelang Pidato Perdana, Kontraktor Gelar Aksi; Badeoda Pastikan Pemda Akan Bayar
Berita ini 153 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 10:01 WITA

Terkait Proyek SDK Wolokota, Polres Ende Lakukan Penyelidikan

Jumat, 4 April 2025 - 19:40 WITA

Polres Ende Siap Tindak Lanjut Proyek SDK Wolokota, Masyarakat Beri Apresiasi

Jumat, 4 April 2025 - 13:09 WITA

Diduga Dokumen PHO Proyek SDK Wolokota Dipalsukan Rekanan dan Dinas PK Ende

Kamis, 3 April 2025 - 20:06 WITA

Koalisi Lawan Ketidakadilan dan Korupsi Indonesia Sebut Proyek SDK Wolokota Murni Tindak Pidana Korupsi

Jumat, 28 Maret 2025 - 10:59 WITA

Pencairan Dana Proyek Sekolah di Ende Sudah Dilakukan Tapi Fisik Nol Persen Hingga Akhir Tahun; Siapa yang Salah?

Berita Terbaru